Rabu, 27 Oktober 2010

Cipher | Enkripsi | Kriptografi

2 komentar

Apa itu Cipher?
Cipher merupakan teknik/proses untuk melakukan enkripsi. Tetapi apa sesungguhnya maksud dari cipher itu sendiri ?
Langsung aja nih kita ke TKP !!!
Sebuah cipher adalah sebuah algoritma untuk menampilkan enkripsi dan kebalikan dari enkripsi ialah dekripsi, serangkaian langkah yang terdefinisi yang diikuti sebagai prosedur. Alternatif lain ialah encipherment. Informasi yang asli disebuh sebagai plaintext, dan bentuk yang sudah dienkripsi disebut sebagai chiphertext. Pesan chipertext berisi seluruh informasi dari pesan plaintext, tetapi tidak dalam format yang didapat dibaca manusia ataupun komputer tanpa menggunakan mekasnisme yang tepat untuk melakukan dekripsi. Encryption.

Cipher pada biasanya memiliki parameter dari sebagian dari informasi utama, disebut sebagai kunci. Prosedur enkripsi sangat bervariasi tergantung pada kunci yang akan mengubah rincian dari operasi algoritma. Tanpa menggunakan kunci, chiper tidak dapat digunakan untuk di enkirpsi ataupun di dekripsi.


Sumber : wikipedia.org

2 komentar :

  1. numpang baca2 buat nambah pengetahuan nih,....

    BalasHapus
  2. terkait dengan penerapan enkripsi, bisa diunduh artikel berikut http://repository.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/2274/1/01-03-010-Penerapan%5BRangga%5D.pdf

    BalasHapus